IHSG Senin 28 Agustus 2023 Naik 0,38 Persen Menjadi 6.921,73

oleh -1687 Dilihat
Editor: Redaksi InfoSAWIT
infosawit
Dok. InfoSAWIT/ IHSG Senin 28 Agustus 2023 Naik 0,38 Persen Menjadi 6.921,73.

InfoSAWIT, JAKARTA Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan saham hati Senin, 28 Agustus 2023 naik 0,38 persen atau sebesar 26,28 poin. IHSG menjadi level 6.921,73.

IHSG diperdagangkan pagi hari dibuka pada level 6.909,27. Naik dibandingkan sebelumnya, dimana pada Jumat (25/8) di level 6.895,44.

Advertisement

Sepanjang perdagangan saham pada Senin (28/8), IHSG berada pada level 6.903,12 hingga level 6.940,12. Dari pagi hingga sore hari, IHSG menguat sampai sore hari dan tetap naik hingga sore hari, ditutup naik 26,28 poin.

BACA JUGA: Harga CPO KPBN 28 Agustus 2023 Tetap Rp 11.255/Kg

Naiknya IHSG hari ini, turut mendorong naiknya harga jual saham yang diperdagangkan pada Bursa Efek Indonesia (BEI). Termasuk harga jual saham sawit yang berhasil naik harga jualnya hingga 6,41 persen.

Tertarik dengan kenaikan harga jual saham sawit? Ikuti terus informasi terbaru dan terkini mengenai emiten sawit, hanya di InfoSAWIT. Jejaring berita Mitra Media Networks. (T1)


Dapatkan update berita seputar harga TBS, CPO dan industri kelapa sawit setiap hari dari infosawit.com. Mari bergabung di Grup Telegram "InfoSAWIT - News Update", caranya klik link InfoSAWIT-News Update, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel. Bisa juga IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS.


Bila Anda memiliki informasi tentang industri sawit, Silakan WhatsApp ke Redaksi InfoSAWIT atau email ke sawit.magazine@gmail.com (mohon dilampirkan data diri)

Tinggalkan Balasan